Kamis, 25 April 2024
Follow Us ON :
 
 
 
| Upaya Pencegahan Kekelakaan, Sat Lantas Polres Siak Lakukan Pemasangan Sticker Dan Tanda Berwarna Scotlight di Body Truck Angkutan Barang | | Jangan Jadikan Beban Wali Murid Atau Murid Itu Sendiri, Acara Perpisahan Cukup Diadakan Secara Sederhana Di Setiap Sekolah Masing - masing | | Tak Ada Habisnya, Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Siak Menangkap Satu Orang Laki Laki Penyalahgunaan Narkoba | | Pj Wako Muflihun Bersilaturahmi Dengan Warga Kuansing di Pekanbaru | | Dituduh Ambil Brondolan Sawit, Remaja di Rohul Tewas Ditebas Teman | | Irjen Iqbal Beri Penghargaan ke Jajarannya, Ramadan & Idulfitri di Riau Aman
 
Akibat Dampak Kenaikan BBM, Para Buruh Berorasi Di Depan Kantor Walikota Batam
Jumat, 04-11-2022 - 22:52:53 WIB
Walikota Batam mengundang beberapa perwakilan FSPMI dan SPSI untuk memasuki ruang rapat kantor Walikota Batam mengajak mereka untuk berdialog.
TERKAIT:
   
 

BATAM (KEPRI), DELIK RIAU - Akibat dampak kenaikan BBM, para buruh mengharapkan kenaikan upah untuk menyeimbangkan perekonomian "hidup layak" bagi seorang buruh. Pengaruhnya harga bahan- bahan pokok sudah naik, dan biaya transportasi juga sudah menyesuaikan tarif.

Para buruh berorasi supaya upah pekerja harus di sesuaikan dengan kehidupan hidup layak, Jumat (4/11/2022) di depan kantor Walikota Batam, Kepri.

"Kami berharap upah harus di kondisikan dengan hidup layak. Dewan Pengupahan kota batam, yang ada unsur pemerintah, pengusaha dan serikat pekerja memakai formula PP no 36, memaksakan OmnibusLaw dalam penetapan untuk kota Batam. Setelah kita kaji dari BPS, PP no 36 tidak sesuai dalam kebutuhan hidup layak kota Batam," ujar Moderator FSPMI di atas kendaraan bersound system.

Pihak Walikota Batam mengundang beberapa perwakilan FSPMI dan SPSI untuk memasuki ruang rapat kantor Walikota Batam mengajak mereka untuk berdialog. Dengan keterbukaan hati dan sambutan yang baik memulai dialog antara bapak Walikota Batam yang diwakilkan bapak Wakil Walikota, Amsakar Achmad, S.Sos., M.Si dan bapak Kadisnaker, Rudi Sakyakirti, SH,MH.

Ada beberapa kutipan pembahasan yang diagendakan yakni, Upah 2023 Undang- undang cipta kerja, isu Resesi global dan RUU PRT( Pekerja Rumah Tangga ).

"Aliansi kami telah meninjau harga- harga barang seperti bahan- bahan pokok seperti, di Bengkong Angkasa, Pasar Botania, Pasar Aviary, Pasar Pancur Sei Beduk dan Hypermart Mega Mall semua melonjak naik," kata Yapet Roman.

Seusai pernyataan dari team Dewan dari FSPMI dan SPSI, disela- sela waktu singkat bapak Kadisnaker menanggapi nya. "Biar jangan terjadi demo- demo kedepannya, kita belajar dari dua tahun kebelakang, UMK 2020 sampai UMK 2022 yang dipaksakan menggunakan PP no 36, OmnibusLaw cacat formil yang akan diperbaiki dua tahun sampai hari ini perbaikannya belum di lakukan dan DPR RI belum dibahas tentang OmnibusLaw. Maka turunan atau anaknya PP no 36 tidak bisa digunakan hari ini karena induknya cacat formil.  Kita mintai pemerintah Kota Batam untuk menggunakan itu," sebut Rudi Sakyakirti. 

Buruh meminta upah minimum Yang sesuai hidup layak, kita melakukan survei. BPS harus jujur dan tidak menyurvei kebutuhan seseorang tapi hanya menyurvei konsumsinya apa, jadi tidak bertautan .

"Berpikir Arif, secara bijaksana, kata bijaksana ini mendahulukan sana daripada sini, kata- kata ini tidak sederhana. Kita pikir bahwa tahun 2023, menurut informasi dari berbagai sumber, dari pengamat dan Bank dunia, bahwa kita ini juga harus memasuki Resesi, ini juga bahagian yang kita pertimbangkan dalam pembahasan, bawalah hati, pengusaha pakai hatilah,  jangan seperti apa yang mereka inginkan, pekerja pun pakai hatilah karena kita menuju tahun Resesi," tutup Amsakar Achmad. Semoga Dewan Pengupahan, Unsur Pemerintah, pengusaha dan pekerja mempunyai kesepakatan bersama dengan kearifan bersama. (stc)



 
Berita Lainnya :
  • Akibat Dampak Kenaikan BBM, Para Buruh Berorasi Di Depan Kantor Walikota Batam
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Upaya Pencegahan Kekelakaan, Sat Lantas Polres Siak Lakukan Pemasangan Sticker Dan Tanda Berwarna Scotlight di Body Truck Angkutan Barang
    02 Jangan Jadikan Beban Wali Murid Atau Murid Itu Sendiri, Acara Perpisahan Cukup Diadakan Secara Sederhana Di Setiap Sekolah Masing - masing
    03 Tak Ada Habisnya, Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Siak Menangkap Satu Orang Laki Laki Penyalahgunaan Narkoba
    04 Pj Wako Muflihun Bersilaturahmi Dengan Warga Kuansing di Pekanbaru
    05 Dituduh Ambil Brondolan Sawit, Remaja di Rohul Tewas Ditebas Teman
    06 Irjen Iqbal Beri Penghargaan ke Jajarannya, Ramadan & Idulfitri di Riau Aman
    07 BUMN China Akan Tinjau Lokasi Jembatan Bengkalis-Pulau Sumatra Pekan Depan
    08 Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Provinsi Riau di Dumai, Bupati Bengkalis Menabuh Kompang Bertanda MTQ Dimulai
    09 68 Peserta Kafilah Bengkalis di Dumai Mendapatkan Motivasi Dari Bupati Kasmarni
    10 Pasca libur lebaran, Seluruh Satuan Pendidikan Sudah Harus Kembali Masuk Pada Tanggal 22 April 2024
    11 Momen Jokowi dan Paloh Ngobrol Akrab di Acara Nikahan, Di Unggah Elite NasDem
    12 Tewas Terbawa Arus Air Laut Yang Sedang Pasang Saat Bekerja
    13 Buntut Dari Kasus Penyelundupan 24 Kg Narkoba, Menhub Diminta Cabut Izin Operasional Lion Air
    14 Resmi Dilaporkan Ke Mapolres Muaro Jambi, Dugaan Pria Beristri Gauli Seorang Pelajar
    15 ‘Datuk Seri Lela Setia Junjungan Negeri’, Kajati Riau Mendapatkan Gelar Dari LAMR
    16 Kembali Jadi Bakal Calon Bupati Siak, Alfedri Tetap Berpasangan dengan Husni di Pilkada Siak 2024
    17 Pasutri Diduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Diamankan Satres Narkoba Polres Siak
    18 Berhasil Mengungkap Kasus Dugaan Pencurian Buah Kelapa Sawit Oleh Polsek Kuantan Mudik
    19 Warga Kampung Sam Sam Diduga Mau Ninja Brondolan Sawit Tewas Disambar Petir
    20 Iptu Supriadi Tersangka Penipuan Masuk Akpol Rp 1,3 M
    21 "Aghi Ghayo Onam" atau Hari Raya Enam di Kabupaten Siak
    22 Pria di Riau Ditangkap, Manipulasi Video Hasil Sidang MK di TikTok
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © DELIK RIAU - SITUS BERITA INVESTIGASI