Sabtu, 27 Juli 2024
Follow Us ON :
 
 
 
| Cuaca Extrim, Husni Merza Harap MPA Dikampung Di Hidupkan Kembali Walau Di Siak Karhutla Terendah | | Balon Bupati Kampar Sambangi SPBU Yang Viral Karna Ulah PNS, Dan Kasih Pesan | | Gerai Pujasera UMKM di Buana Makmur, Diresmikam Bupati Siak | | Jenazah Mantan Ketua Umum PPP Hamzah HaZ, Dimakamkan Di Bogor Dengan Prosesi Kenegaraan | | MA Perintahkan KPK Kembalikan Rumah Mewah Ayah Mario Dandy, Rafael Alun Tak Jadi Jatuh Miskin | | Kenangan Hamzah Haz di Era Megawati Soekarnoputri, Wakil Presiden Ke 9 Meninggal Dunia
 
Kodim 0314 Inhil Gelar Kegiatan Rutin Doa Bersama Sekaligus teken MoU Bersama Baznas
Rabu, 17-02-2021 - 18:53:17 WIB
DANDIM 0314 Inhil Gelar Doa Bersama Sekaligus teken MoU Bersama Baznas (foto)
TERKAIT:
   
 

INHIL, DELIK RIAU - Anggota dan keluarga Kodim 0314/lnhil gelar do'a bersama bulanan dan dilanjutkan penandatanganan MoU antara Kodim 0314/lnhil dengan Baznas Kabupaten lnhil, Rabu (17/02/2021).

Kegiatan ini digelar di Aula Graha Bhakti Makodim 0314/lnhil dengan dihadiri oleh Dandim 0314/lnhil Letkol lnf lmir Faishal, Ketua pengurus cabang NU Ustad H Abdul Hamid, Ketua Baznas Inhil H Yunus, Ketua lWO lnhil Muridi Susandi, Ketua Persit Kartika Candra Kirana cabang LlV Tuty Ratna Sari dan anak anak yatim dari seputaran asrama Kodim 0314/lnhil.

Dalam sambutanya, Dandim 0314/lnhil mengatakan bahwa kegiatan do'a bersama ini merupakan kegiatan rutin setiap bulan sekali dilakukan anggota dan keluarga Kodim 0314/lnhil untuk bersama sama berdo'a meminta perlindungan kepada Allah SWT agar senantiasa dijauhkan dari bala dan bencana dalam melaksanakan tugas dan kehidupan sehari hari terlebih di masa pandemi covid 19 ini.

"Pada kesempatan pagi hari ini kita melaksanakan pengajian rutin bulanan ini antara prajurit sama Persit, namun pagi ini kita tidak seperti biasanya karena hari ini kegiatan do'a bersama ini saya gabungkan dan kita selaraskan dengan kegiatan MoU perjanjian kerjasama antara Baznas Kabupaten Inhil dengan Kodim 0314/Inhil," ungkap Dandim 0314/Inhil.

Sementara itu, Ketua Baznas lnhil saat akan menandatangani MoU mengatakan bahwa MoU hari ini merupakan MoU yang kedua antara Kodim 0314/lnhil dengan Baznas Kabupaten lnhil.

Baznas pada hari ini adalah satu kegiatan atau kewajiban keagamaan yang ditetapkan oleh Allah SWT yang sekaligus diatur oleh negara. Pada sisi lain Baznas juga dituntut untuk membuat kesejahteraan bagi masyarakat, inilah terdapat kesamaan tujuan akhir mensejahterakan masyarakat, tapi diantara kami ada kekurangannya," tuturnya.

Lanjutnya, TNI pada pelaksanaan karya baktinya mungkin membutuhkan data dan lain lainnya, pada sisi lain Baznas telah melaksanakan tupoksinya mensejahterakan sosial namun terbatas dengan personilnya.

"Jadi tupoksi ada pada baznas tapi sumberdaya dan lain lainya terbatas. Itulah yang melatar belakangi pada hari ini kita melakukan penandatanganan kerjasama dalam hal pendistrian zakat. Karena TNl lah yang menyebar sampai ke desa, sedangkan Baznas belum. Sementara obyek kerja Baznas seperti orang miskin, fakir, terlantar dan lain lain mungkin ada jauh diujung sana, jauh dari Baznas induk jauh dari UPZ," sambungnya.

Ia mengharapkan agar kerjasama ini pada hakikatnya dapat bekerja pada posisi atasnama tanggungjawab kepada Allah SWT dan kepada Negara.

Kami dari Baznas mengucapkan terimakasih yang tidak terhingga kepada Keluarga Besar Kodim 0314/lnhil. Kita menandatangani MoU ini berdasarkan rasa tanggung jawab kerja menyelamatkan diantara sahabat sahabat kita yang belum beruntung seperti kita kita ini," pungkasnya.

Seusai penandatanganan MOU kegiatan dilanjutkan dengan pemberian santunan kepada anak anak yatim dan masyarakat terdampak Covid 19 yang berada di sekitaran asrama Kodim 0314/lnhil. (***)

Sumber : riau24.com



 
Berita Lainnya :
  • Kodim 0314 Inhil Gelar Kegiatan Rutin Doa Bersama Sekaligus teken MoU Bersama Baznas
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Cuaca Extrim, Husni Merza Harap MPA Dikampung Di Hidupkan Kembali Walau Di Siak Karhutla Terendah
    02 Balon Bupati Kampar Sambangi SPBU Yang Viral Karna Ulah PNS, Dan Kasih Pesan
    03 Gerai Pujasera UMKM di Buana Makmur, Diresmikam Bupati Siak
    04 Jenazah Mantan Ketua Umum PPP Hamzah HaZ, Dimakamkan Di Bogor Dengan Prosesi Kenegaraan
    05 MA Perintahkan KPK Kembalikan Rumah Mewah Ayah Mario Dandy, Rafael Alun Tak Jadi Jatuh Miskin
    06 Kenangan Hamzah Haz di Era Megawati Soekarnoputri, Wakil Presiden Ke 9 Meninggal Dunia
    07 Pemerintah Wajib Gratiskan Sekolah SD-SMP Negeri atau Swasta, Hakim MK Keluarkan Pernyataan Tegas
    08 Pos Bhabinkamtibmas Kedatangan Para Murid SD N 11 Bokor Didampingi Kepala Sekolah, Aipda Ashobirin Kenalkan Literasi Digital
    09 Walikota Dumai Memberikan Kalung Mendali Kepada Pemenang Cabor Olahraga Pentaque, Acara Tersebut Berjalan Baik Dan Sukses.
    10 Kompak Jual Sabu Suami Istri Diamankan Polsek Kanpar
    11 Budidaya Kelengkeng Merupakan Inovasi Penghulu, 1 Rumah 2 Pohon
    12 Darma Bhakti TMMD Mewujudkan Percepatan Pembangunan di Wilayah, Pj Bupati Landak Resmi Buka TMMD ke-121 Kodim 12010/Ldk Dengan Tema
    13 Kasat Lantas Polres Siak AKP Fandri Bagikan Helm SNI dan Kaca Spion , Ops Patuh LK 2024, Edukasi Pentingnya Keselamatan di Jalan raya
    14 Pemkab Siak Raih Penghargaan Dari KMS, Dorong Pembangunan Berbasis Lingkungan
    15 Terima Hibah Aset Mess Narasinga Inhu di Pekanbaru, Pemprov Riau Bakal Jadikan Rumah Singgah
    16 Mengalami Kebocoran Pipa Milik PT PHR, Mengganggu Arus Lalu Lintas
    17 Berikan Sosialisasi Pentingnya Tertib Berlalu lintas, Unit Lantas Kandis Polres Siak dan Instruktur ISDC
    18 Terima Dana Insentif Fiskal Rp6,7 Miliar dari Kemenkeu
    19 PWRI Kabupaten Siak Merupakan Wadah Dan Tempat Untuk Bersilaturahmi dan Bertukar Pikiran Bagi Pensiunan (PNS)
    20 Dinilai Tak Beretika, ASN Kampar Viral Beli BBM Rp10.000 Sambil Ketawa Tuai Kritik Pedas Netizen
    21 Tindak Pidana Penyalahgunaan Narkotika, 2 Pemuda Diamankan Reskrim Polsek Kandis Barang Bukti Berupa 20 Paket Sabu
    22 Dibebankan Rp 50.000 Untuk Surat Keterangan Lulus dan Raport Di SMAN 1 Tanah Merah Kabupaten Indragiri Hilir Provinsi Riau
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © DELIK RIAU - SITUS BERITA INVESTIGASI