Jum'at, 29 Maret 2024
Follow Us ON :
 
 
 
| Negatif Narkoba, Penyebab Kecelakaan Di Tol GT Halim | | Jembatan Baltimore AS Ambruk usai Ditabrak Kapal Singapura.Ini Faktanya | | Tim Polhut, Dokter Hewan Dan BBKSDA Evakuasi Beruang Madu Usai Mangsa Ayam Warga Sabak Auh | | Tim Supervisi Polda Riau Melaksanakan Kegiatan Kunjungan Ke Polrea Rohil | | Sisihkan sebagian Rezeki, Guru SD Negeri 2 Bukit Batu Santuni 112 Anak Yatim dan 36 Dhuafa | | Sekda Arfan Usman Sambut Kehadiran Tim Safari Ramadan Pemerintah Provinsi Riau
 
New Normal, ASN di Siak kembali Bekerja Seperti Biasa
Selasa, 09-06-2020 - 17:05:18 WIB

TERKAIT:
   
 

SIAK, DELIKRIAU - Penjabat Sekda Siak Jamaluddin menyerahkan secara simbolis masker kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Sekretariat Daerah Kantor Bupati Siak, Selasa (9/5/2020) di ruang pertemuan Siak Sri Indrapura, kantor Bupati Siak, Riau.

"Hari ini kita menyerahkan bantuan berupa masker, Vitamin dan handsanitizer secara simbolis kepada ASN dilingkungan Setda Siak. Bantuan ini upaya kita dalam membatu para staf menjag daya tahan tubuh, di tengah bahaya wabah Corona yang belum berakhir, para staf di tuntut tetap bekerja melayani masyarakat," kata Jamaluddin.

Lebih lanjut Jamaluddin mengatakan, pasca diberlakukanya PSBB di kabupaten Siak, saat ini jam kerja pemda sudah kembali normal, new normal ini suatu pola hidup baru yang mau tidak mau harus di ikuti, imbas dampak Covid-19 ini. Selain itu dirinya juga menghimbau kepada staf yang ada di Setda Siak agar selalu mengunakan masker, dan rajin mencuci tangan juga mengingatkan kepada setiap tamu yang berurusan hendaknya mengunakan masker.

"Kita tidak bisa terus di membatasi gerak, namun kehidupan terus berjalan, ekonomi tetap berjalan, kita harus bekerja di kantor tapi kita juga masing-masing dituntut untuk menyesuaikan dengan lingkungan. Artinya kesadaran sendiri di mintak dan menjaga diri dengan cara menerapkan protokol kesehatan di lingkungan kantor. Siapa yang mengikuti aturan itu dia lah yang bertahan hidup nanti, siapa yang tidak mau mengikuti aturan ini bisa jadi dia akan terpapar virus Corona," terangnya.

Masih kata Jamaluddin, new normal ini suatu tatanan baru yang menuntut kesadaran pribadi kita masing-masing untuk mengikuti aturan yang ada. Pemerintah Daerah sudah ada surat edaran dari MenpanRB dan di tindak lanjuti surat edaran Bupati bahwa aktifitas kerja sudah kembali normal seperti biasa. Namun ada pengecualian bagi ASN dan honorer yang usia lanjut dan memiliki riwayat penyakit sesak dan bantu-bantu dapat menyesuaikan aktifitas kerjan dikantor.

"Jika ada penyakit yang berpengaruh dengan kesehatannya, misalnya ada riwayat penyakit batuk dan sesak nafas, Saya minta kepada pimpinan unit kerjanya, untuk mengatur jam kerjanya, apakah dia work from home tapi dia harus membuat laporan. Kalau di kerja di rumah apa yang di kerjakan, itu yang di sampaikan caranya nanti kita atur. Tapi yang tidak sakit seperti kita ini ya masuk seperti biasa tapi tidak apel pagi. Kita pagi masuk lalu absen kemudian kita bekerja di kantor, namun kita masuk kemudain abesan lalu kita keluar balik,ke rumah, dan tak masuk kantor lagi, tidak begitu," tegasnya.

Dirinya, mengajak kepada para pimpinan satker diharapkan mengingatkan staf baik pegawai dan honorer agar kembali melakukan aktifitas seperti biasa, jika terbuti melanggar aturan agar melakukan pembinaan.

"Jika terbukti melanggar aturan lakukan pembinaan, kalau masih juga melakukan indispliner, buat teguran sampaikan tebusannya kepada pak Bupati, Harapan saya kinerja kita tetap seperti biasa, bukan malah kendor," tutupnya.

Usai menyerahkan APD secra simbolis, Jamal juga mengingatkan kepada para kabag yang hadir kiranya hasil dari pertemuan ini bisa di sampaikan kepada Staf  yang lain. Hadir pada kesempatan itu para kabag, kasubbag dan staf di liingkungan sekretariat daerah kabtor Bupati Siak. (Adv)



 
Berita Lainnya :
  • New Normal, ASN di Siak kembali Bekerja Seperti Biasa
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Negatif Narkoba, Penyebab Kecelakaan Di Tol GT Halim
    02 Jembatan Baltimore AS Ambruk usai Ditabrak Kapal Singapura.Ini Faktanya
    03 Tim Polhut, Dokter Hewan Dan BBKSDA Evakuasi Beruang Madu Usai Mangsa Ayam Warga Sabak Auh
    04 Tim Supervisi Polda Riau Melaksanakan Kegiatan Kunjungan Ke Polrea Rohil
    05 Sisihkan sebagian Rezeki, Guru SD Negeri 2 Bukit Batu Santuni 112 Anak Yatim dan 36 Dhuafa
    06 LKD Telah di Sampaikan, Alfedri : Opini WTP Kembali Jadi Harapan
    07 Gemar Siak Berzakat ke-11, Terkumpul Dana Zakat Berjumlah Rp 689 Juta
    08 Tiket Kapal Feri Tidak Dijual Offline, Full Online H-1.
    09 Harga Kelapa Sawit Mitra Swadaya Naik Lagi Jadi Rp 2.891,88 per kg.Berkah Ramadhan
    10 Pemerintah Kabupaten Bengkalis Bakal Berpartisipasi Pada Perhelatan Lancang Kuning Carnaval 2024
    11 Serahkan Sertifikat Tanah di Empat Kampung, ini Pesan Alfedri
    12 Wujudkan Jembatan Sei Pakning-Bengkalis. Pemkab Gandeng Pemprov Riau Ajak Kerjasama
    13 Wabup Husni : Perhatian Pusat Minim Kepada Daerah Yang Komit Jaga Lingkungan
    14 Bupati Bengkalis Resmikan Kelas Jauh SMPN 7 dan SDN 20 Talang Muandau
    15 Tim Penggerak PKK Kabupaten Siak berikan Bantuan Sembako di 4 Kecamatan
    16 Bupati Bengkalis Serahkan LKPD Unaudited Tahun 2023 ke BPK RI Riau
    17 Hadiri Safari Ramadan Pemda Siak di Belantik, ini beberapa pesan Alfedri
    18 Ditresnarkoba Riau Berhasil Amankan Pengendali Sabu yang Dipasok dari Malaysia, Narkoba Senilai Rp32 M Lebih Disita
    19 Aksi Pria Serang Pakai Samurai, Polisi Todongkan Pistol ke Pelaku
    20 Pj Gubri dan Bupati Kasmarni Safari Ramadhan di Kecamatan Pinggir
    21 Bupati Bengkalis Sampaikan LKPJ Tahun Anggaran 2023 Kepada DPRD Bengkalis
    22 Polri Evaluasi Buffer Zone Arah Pelabuhan Merak. Guna Cegah Macet Berjam Jam.
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © DELIK RIAU - SITUS BERITA INVESTIGASI