Senin, 06 Mei 2024
Follow Us ON :
 
 
 
| Koperasi BBDM Akan Menggelar RAT Tahun Buku 2023 pada 25 Mei 2024 | | Satuan Reskrim Polres Lombok Tengah menahan dua orang anggota lembaga swadaya masyarakat (LSM) “Sasaka Nusantara” dalam kasus pengeroyokan yang menimpa Ketua Forum Badan Keamanan Desa (BKD) di | | Dihantam Gelombang Kapal Pengangkut Sembako Tenggelam di Meranti Berpenumpang 9 Orang | | Tampil Serasi Husni dan Istri Kenakan Busana Karya Lulusan SMK Pariwisata Siak, di Lancang Kuning Carnival | | Satu Orang Pria Diduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika, Diamankan Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Siak | | 12 alumni Akpol 1991 Batalyon Bhara Daksa Yang Dilepas Purna Bakti, Ketua Angkatan Irjen Moh Iqbal : Jaga Loyalitas, Sekali Bhayangkara Tetap Bhayangkara, Sekali Bhara Dhaksa Tetap Bhara Dhaksa’
 
1 Kandidat Juara Lahirkan Trio Mengerikan.Megawati Dkk Beri Pelajaran
Sabtu, 02-03-2024 - 09:26:14 WIB

TERKAIT:
   
 


DELIK RIAU - Incheon Heungkuk Life Pink Spiders berhasil bangkit untuk meraih kemenangan dalam lanjutan Liga Voli Korea 2023-2024.

Putaran keenam Liga Voli Korea 2023-2024 berjalan dengan penuh dinamika untuk Pink Spiders sebagai salah satu kandidat juara.

Tim besutan Marcello Abbondanza tersebut sempat memuncaki klasemen sementara sebelum kembali turun di peringkat kedua.

Pink Spiders bahkan mengawali putaran pamungkas ini dengan hasil yang kurang memuaskan melawan Daejeon JungKwanJang Red Sparks.

Menghadapi tim yang diperkuat pemain Indonesia, Megawati Hangestri Pertiwi tersebut, mereka kalah dengan skor 1-3.

Kekalahan dari Red Sparks tersebut telah memberikan pelajaran yang berharga bagi penyerang legendaris Korsel, Kim Yeon-koung dan kolega.

Misi kebangkitan berhasil dituntaskan Pink Spiders ketika berhadapan dengan Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass, Jumat (01/03/2024).

Kemenangan didapatkan Pink Spiders usai membungkam juara bertahan musim lalu itu dengan skor 3-1 (25-14, 25-20, 21-25, 25-17).

Walau berhasil meraih kemenangan, Abbondanza masih menyimpan rasa kecewa karena harus turun tanpa middle 

Suasana pertandingan antara Daejeon JungKwanJang Red Sparks dan Incheon Heungkuk Life Pink Spiders pada putaran keenam Liga Voli Korea, Sabtu, 24 Februari 2024
Suasana pertandingan antara Daejeon JungKwanJang Red Sparks dan Incheon Heungkuk Life Pink Spiders pada putaran keenam Liga Voli Korea, Sabtu, 24 Februari 2024 (KOVO.CO.KR)

Selain itu, pria asal Italia tersebut juga menyayangkan anak asuhnya yang lengah pada set ketiga.

"Ini mengecewakan, kami tidak menggunakan middle blocker hari ini, tapi bisa berjalan baik," ucap Abbondanza.

"Saya pikir telah kehilangan konsentrasi di set ketiga karena sudah berjalan baik pada set pertama dan kedua."

"Tapi, saya pikir saya bisa menemukan jalan dan meraih kemenangan di akhir laga," imbuhnya, dilansir dari TheSpike.

Lebih lanjut, Abbondanza juga menyoroti kinerja legiun asing barunya yakni Willow Johnson yang tampil trengginas.

Pemain asal Amerika Serikat itu sebelumnya menemui kendala ketika berhadapan dengan Megawati dkk.

"Kami tidak berada dalam kondisi terbaik saat melawan Red Sparks, dia menemukan ritmenya lagi dengan baik dan lututnya sudah membaik," kata Abbondanza.

"Jadi, Willow Johnson mencetak rekornya dengan baik pula," tuturnya menambahkan.

Laga melawan Expressway Hi-Pass juga menjadi penanda hadirnya trio maut Pink Spiders yakni Kim Yeon-koung, Willow Johnson dan Reina Tokoku.

Pemain asal Jepang itu mampu menghadirkan keseimbangan dan membuat gempuran dari Kim dan Johnson semakin mengerikan.

"Jika Anda melihat hasilnya dan poin serangan, itulah yang Anda lihat," kata Abbondanza menjelaskan.

"Namun, dia (Reina) melakukan tugasnya dengan baik dalam bertahan dan receive-nya juga bagus."

"Dia melakukan banyak sentuhan dalam melakukan blok, saya pikir dia melakukan pekerjaan yang baik hari ini karena membantu tim," imbuhnya.

Sumber : bolasport.com




 
Berita Lainnya :
  • 1 Kandidat Juara Lahirkan Trio Mengerikan.Megawati Dkk Beri Pelajaran
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Koperasi BBDM Akan Menggelar RAT Tahun Buku 2023 pada 25 Mei 2024
    02 Satuan Reskrim Polres Lombok Tengah menahan dua orang anggota lembaga swadaya masyarakat (LSM) “Sasaka Nusantara” dalam kasus pengeroyokan yang menimpa Ketua Forum Badan Keamanan Desa (BKD) di
    03 Dihantam Gelombang Kapal Pengangkut Sembako Tenggelam di Meranti Berpenumpang 9 Orang
    04 Tampil Serasi Husni dan Istri Kenakan Busana Karya Lulusan SMK Pariwisata Siak, di Lancang Kuning Carnival
    05 Satu Orang Pria Diduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika, Diamankan Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Siak
    06 12 alumni Akpol 1991 Batalyon Bhara Daksa Yang Dilepas Purna Bakti, Ketua Angkatan Irjen Moh Iqbal : Jaga Loyalitas, Sekali Bhayangkara Tetap Bhayangkara, Sekali Bhara Dhaksa Tetap Bhara Dhaksa’
    07 Seorang Pria di Tembilahan Panjat Tower, Diduga Ingin Bunuh Diri
    08 Tangkap Dua Pelaku Penjual Sabu Oleh Satres Narkoba Polres Labuhanbatu
    09 Kasus Perjudian Online Togel di Desa Sungai Keranji Singingi, Berhasil Diungkap Polsek Singingi
    10 Berhasil Mengamankan DPO Tipikor AN. Terpidana Dra. Hayati Gani, Oleh Satgas Siri Jamintel Kejagung RI Dan Tim Intelijen Kejati Riau
    11 Shabu-shabu Siap Edar Berhasil Diamankan 13 Paket, Pelaku Diamankan Bersama Dengan Warga Sialang Kubang
    12 Penemuan Bayi Yang Diduga di Buang, Polsek Bangko Lakukan Penyelidikan
    13 Kasus Pencurian Buah Kelapa Sawit Berhasil Ungkap Polsek Kuantan Mudik
    14 Riau Pecahkan Rekor Muri di Gebyar BBI BBWI 2024 Dengan 10 ribu Penari
    15 Rakor Diadakan Di Labersa Grand Hotel Dan Convention Center Pekanbaru, Dihadiri Wabup Husni Beserta seluruh Bupati/Walikota, Kepala Desa dan Ketua BPD Se-Provinsi Riau, Tahun 2024 Dipekanbaru
    16 Tim Alfedri Husni Jumat Pagi Ambil Formulir Di Hanura Siak, 3 Kandidat Diantaranya H.Syahrul ,M,Si Dan Dr. Afni Z.M,SI juga H.Sugiyanto
    17 Berkas Pencalonan Bacalon Wakil Bupati Siak Ke PKB Siak Dikembalikan Husni,Periode 2025-2030 Ini Harapanya
    18 Pusat Alokasikan Anggaran Sesuai Kebutuhan Daerah Dorong Pemerintah, Forsesdasi dan Apeksi Menyatakan Sikap
    19 Penandatanganan Kerjasama Antara PT. BRKS dengan Dinas PMD Terkait Siskeudes Link Disaksikan Bupati Bengkalis
    20 Polsek Tapung Berhasil Menangkap Pelaku Pembunuhan Sadis di Tapung Hulu Terungkap
    21 Mengungkap Pengedar Shabu 882,04 Gram dan Pil Extasi 2694 Butir, Kasat Narkoba Polres Kampar
    22 Ungkap Kasus Penggelapan, Oleh Sat Reskrim Polres Kuantan Singingi
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © DELIK RIAU - SITUS BERITA INVESTIGASI