Minggu, 05 Mei 2024
Follow Us ON :
 
 
 
| Berhasil Mengamankan DPO Tipikor AN. Terpidana Dra. Hayati Gani, Oleh Satgas Siri Jamintel Kejagung RI Dan Tim Intelijen Kejati Riau | | Shabu-shabu Siap Edar Berhasil Diamankan 13 Paket, Pelaku Diamankan Bersama Dengan Warga Sialang Kubang | | Penemuan Bayi Yang Diduga di Buang, Polsek Bangko Lakukan Penyelidikan | | Kasus Pencurian Buah Kelapa Sawit Berhasil Ungkap Polsek Kuantan Mudik | | Riau Pecahkan Rekor Muri di Gebyar BBI BBWI 2024 Dengan 10 ribu Penari | | Rakor Diadakan Di Labersa Grand Hotel Dan Convention Center Pekanbaru, Dihadiri Wabup Husni Beserta seluruh Bupati/Walikota, Kepala Desa dan Ketua BPD Se-Provinsi Riau, Tahun 2024 Dipekanbaru
 
Terkait Isu Gizi, LLMB bersama Lurah Pangkalan Kerinci Timur Kembali Turun ke Lapangan
Selasa, 25-07-2023 - 19:43:50 WIB

TERKAIT:
   
 

PELALAWAN, DELIK R  - Lembaga Laskar Melayu (LLMB) Kabupaten Pelalawan kembali mengusut perkembangan permasalahan mengenai beredarnya berita keluarga Sholeh yang anaknya diduga mengalami kekurangan gizi serta permasalahan lainnya pada Senin, (24/07/2023) di RT04/RW05, Kelurahan Kerinci Timur, Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau  .

Panglima Tengah DPD LLMB Kabupaten Pelalawan, Datin Hj.Dwi Prima Wahyuni ​​didampingi Panglima Muda Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Pangkalan Kerinci, Datuk Dedy Rizaldi dalam diskusi yang disampaikan oleh Panglima Tengah Datin Rhima, ia menyayangkan keterkaitan anak-anak yang masih belum mengenyam pendidikan dikarenakan ekonomi yang tidak mencukupi. 

Panglima Tengah DPD LLMB Pelalawan Datin Hj.Dwi Prima Wahyuni ​​saat diwawancarai menyampaikan hal-hal penting untuk dikaji ulang oleh pemerintah.

"Kami menerima isu tentang gizi buruk, jadi LL meninjauMB langsung ke lapangan, setelah kami melakukan pelaporan, kami menemukan permasalah baru, diantaranya permasalahan mengenai anak-anak yang putus sekolah, warga yang tidak menerima bantuan padahal sudah mendapatkan kartu bantuan dan juga anak yatim yang tidak dapat mengeyam pendidikan. untuk anak yang gizi buruk, setelah di chek oleh dinas kesehatan mereka mengatakan ini bukan gizi buruk, tapi kekurangan gizi, kami meminta kepada pemerintah agar diberikan fasilitas khusus tentang gizi dan redaman psikologi untuk ibunya," Pungkas Datin Rhima.

Menjawab hal tersebut, Lurah Pangkalan Kerinci Timur, Ridho Alfada dengan Lugas menjawab bahwa ini bukan kategori Gizi Buruk. 

"Dalam konteks ini, setiap masalah publik atau narasi publik, pernyataan harus berdasarkan analisis dan kajian empiris oleh ahlinya, jadi ini masalah ilmiah ya, gizi dan kesehatan. Posyandu sudah intens memberikan perawatan, pengasuhan dan pengawasan. Bukan Gizi buruk kata mereka. Pendekatannya menyentuh ruang psikologi. Kemudian lagi, ini bukan kategori gizi buruk. Saya sudah berkeliling di Kerinci Timur ini soal isu gizi dan kemiskinan. Saya insyaAllah juga tahu masalah, kami punya data, kami punya konsep, kami punya aksi dan kepentingan sebagaimana instruksi Bupati Pelalawan," ucap Ridho Afalda kepada Awak Media.

"Bapak Bupati tekanan selain kemiskinan yang prioritas, kemudian ada isu-isu limbah, kemudian air bersih. Untuk penawarannya, selain konsultasi dengan Camat dan Bappeda kami nanti akan menggandeng pemangku kepentingan atau pihak swasta yaitu RAPP jadi swasta wajib hadir melalui CSR-nya. Kami rapatkan dulu, kami yakin proposal di situ akan kami muatkan masalah dan bagaimana solusinya jadi kami akan melanjutkan ke Pemda dan melanjutkannya ke swasta," tulisnya.

“Selanjutnya masalah kebutuhan air bersih ini tentunya kami akan berkonsultasi dengan Camat Pangkalan Kerinci, Bupati Pelalawan dan juga dengan Bappeda apakah sudah menjadi perencanaan dalam Collaborative Governance pihak swasta harus kita hadirkan,” ujarnya.

Terkait anak putus sekolah Rhido mengaku telah memberikan solusi terhadap permasalahan tersebut. 

“Untuk anak yang putus sekolah kita sudah punya solusinya. Si Reza (10) anak pertama sudah sekolah, kebutuhannya sudah kita penuhi kemudian adiknya si Habib (7) tinggal masuk sekolah saja, sedangkan anak putus sekolah yang lain sedang kita data," tutup Lurah Kerinci Timur.

Hadir dalam kunjungan tersebut, Lurah Kerinci Timur, Ketua RT.04, Pihak LLMB Panglima Tengah, Panglima Muda, Dankoti, Kabid, dan Warga yang bersangkutan. (AK)



 
Berita Lainnya :
  • Terkait Isu Gizi, LLMB bersama Lurah Pangkalan Kerinci Timur Kembali Turun ke Lapangan
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Berhasil Mengamankan DPO Tipikor AN. Terpidana Dra. Hayati Gani, Oleh Satgas Siri Jamintel Kejagung RI Dan Tim Intelijen Kejati Riau
    02 Shabu-shabu Siap Edar Berhasil Diamankan 13 Paket, Pelaku Diamankan Bersama Dengan Warga Sialang Kubang
    03 Penemuan Bayi Yang Diduga di Buang, Polsek Bangko Lakukan Penyelidikan
    04 Kasus Pencurian Buah Kelapa Sawit Berhasil Ungkap Polsek Kuantan Mudik
    05 Riau Pecahkan Rekor Muri di Gebyar BBI BBWI 2024 Dengan 10 ribu Penari
    06 Rakor Diadakan Di Labersa Grand Hotel Dan Convention Center Pekanbaru, Dihadiri Wabup Husni Beserta seluruh Bupati/Walikota, Kepala Desa dan Ketua BPD Se-Provinsi Riau, Tahun 2024 Dipekanbaru
    07 Tim Alfedri Husni Jumat Pagi Ambil Formulir Di Hanura Siak, 3 Kandidat Diantaranya H.Syahrul ,M,Si Dan Dr. Afni Z.M,SI juga H.Sugiyanto
    08 Berkas Pencalonan Bacalon Wakil Bupati Siak Ke PKB Siak Dikembalikan Husni,Periode 2025-2030 Ini Harapanya
    09 Pusat Alokasikan Anggaran Sesuai Kebutuhan Daerah Dorong Pemerintah, Forsesdasi dan Apeksi Menyatakan Sikap
    10 Penandatanganan Kerjasama Antara PT. BRKS dengan Dinas PMD Terkait Siskeudes Link Disaksikan Bupati Bengkalis
    11 Polsek Tapung Berhasil Menangkap Pelaku Pembunuhan Sadis di Tapung Hulu Terungkap
    12 Mengungkap Pengedar Shabu 882,04 Gram dan Pil Extasi 2694 Butir, Kasat Narkoba Polres Kampar
    13 Ungkap Kasus Penggelapan, Oleh Sat Reskrim Polres Kuantan Singingi
    14 Senpi Ilegal Diamankan, 2 Pemilik Dan Calo Diringkus Polda Riau
    15 Kembalikan Formulir ke PDIP-NasDem Eks Gubri Edy Natar, Semua Bisa Jasi Wakil
    16 Berhasil Ungkap Kasus Tindak Pidana Asusila Dan Perbuatan Cabul, Oleh Dit Reskrimsus Polda Jabar
    17 Presiden Joko Widodo Telah Meneken Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2024 Tentang Desa, Masa Jabatan Kades 8 Tahun dan Bisa 2 Periode
    18 Kurang Hati Hati Saat Mengendarai Mobil, Strada Hantam Dua Pemotor hingga Tewas, Saat Mau Menyalip Becak
    19 Ditemukan Tewas di Kamar Kos, Guru Musik Sempat Mengeluh Demam
    20 Tersangka WNA Pelanggaran Tindak Pindana, Kantor Imigrasi Pekanbaru Serahkan Keimigrasian ke Kejaksaan
    21 Berhasil Mengungkap 251,17 Gram Narkotika Jenis Sabu, Polda Jatim Terus Digencarkan Oleh Polres Tulungagung Dalam Memerangi Peredaran Narkotika
    22 Barang Bukti Puluhan Gram Sabu Berhasil Disita Satresnarkoba Polres Merangin, Bandar Diduga Warga Desa Meranti
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © DELIK RIAU - SITUS BERITA INVESTIGASI