Selasa, 07 Mei 2024
Follow Us ON :
 
 
 
| Libatkan 5.000 Buruh FSPTI - KSPSI Menggelar Unjuk Rasa Didepan Kantor Bupati, Masa Mendesak Agar Kepala Dinas Koperasi Dicopot | | Gelar Acara Halal Bihalal Dan Pengarahan Pegawai Kemhan, Menhan Prabowo Sampaikan Ini | | Gelar Police Goes To School Di SMAN 1 Minas, Kapolres Siak AKBP Asep Sujarwadi | | Tim Opsnal Polsek Tualang Polres Siak berhasil mengamankan 1 orang Pelaku Curat, Pelaku Merupakan Tetangganya Sendiri, 1 Orang DPO | | Dalam Rangka HUT PERSAJA Ke-73, Kejati Riau Gelar Bakti Sosial | | Sat lantas Polres Pelalawan Kembali Gelar Polisi Sahabat Anak, Ciptakan Kamseltibcar Lantas di Kalangan Pelajar
 
Dipimpin Ipda Deby, Personil Polsek Rambah Hilir Gelar Ops Bina Kusuma LK 2023 Dengan Patroli KRYD
Senin, 20-03-2023 - 18:04:44 WIB

TERKAIT:
   
 

ROKAN HULU, DELIK RIAU —Dipimpin Ipda Deby Azhar SH, Personil Polsek Rambah Hilir Polres Rokan Hulu (Rohul) menggelar  Operasi Bina Kusuma Lancang Kuning  (LK) 2023 dengan patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dalam menjaganya  Harkamtibmas di Wilayah Kecamatan Rambah Hilir, Senin (20/3/2023) sekitar pukul 15.30 Wib.

"Sasaran, Minuman Keras (Miras), Narkoba, Kenalpot Brong,  Senjata Tajam (Sajam),  Senjata Api (Senpi) dan lainnya," kata Kapolres Rohul AKBP Pangucap Priyo Soegito SIK MH melalui Kapolsek Rambah hilir Ipda Deby Azhar SH MH.

Lanjutnya, patroli dilaksanakan di Kafe Rusli di Simpang D Desa Rambah dan  Kafe wak Ningsih simpang  D Desa Rambah Kecamatan Rambah Hilir.

Diterangkan Deby,  operasi KRYD yang dilakukan untuk mengantisipasi dan mencegah aksi Kejahatan maupun yang melawan Hukum, seperti, Premanisme, Pungli, Balap Liar,  Narkotika,  Sajam dan Senpi.

"Selain itu Personil Polsek Rambahhilir mencegah Gangguan Kamtibmas dan memberikan rasa aman nyaman Kepada Masyarakat  atau Pengendara saat beraktifitas di Wilayah Hukum Polsek Rambah Hilir," katanya

Masih Kapolsek, menerangkan Kegitan tersebut untuk meminimalisir kesempatan dan mengurungkan Niat para Pelaku kejahatan di Wilayah Hukum Polsek Rambah Hilir. " Termasuk untuk menciptakan Bulan Suci Ramadhan 1444 H / Tahun 2023 yang aman dan kondusif," harapnya.

"Dari operasi Bina Kusuma LK ini, Kami mengamankan, sebanyak 60 Botol Bir Putih merk Anker, 20 Liter Tuak  dan Satu Unit Motor Knalpot Brong," tegas Deby Azhar mengakhiri 

Terpantau operasi ini, diikuti dan dilaksanakan,Kanit Reskrim Polsek Rambah Hilir Aipda Amriyunal, Kanit Intelkam     Bripka Amron Sugiraharjo, Ka sium    Bripka Herizal, Ka SPK II     Bripka Andri Fahmi, SH dan lainnya 

Kegiatan tersebut, berakhir sekitar pukul 17.00 Wib, selama berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman, lancar dan kondusif.



 
Berita Lainnya :
  • Dipimpin Ipda Deby, Personil Polsek Rambah Hilir Gelar Ops Bina Kusuma LK 2023 Dengan Patroli KRYD
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Libatkan 5.000 Buruh FSPTI - KSPSI Menggelar Unjuk Rasa Didepan Kantor Bupati, Masa Mendesak Agar Kepala Dinas Koperasi Dicopot
    02 Gelar Acara Halal Bihalal Dan Pengarahan Pegawai Kemhan, Menhan Prabowo Sampaikan Ini
    03 Gelar Police Goes To School Di SMAN 1 Minas, Kapolres Siak AKBP Asep Sujarwadi
    04 Tim Opsnal Polsek Tualang Polres Siak berhasil mengamankan 1 orang Pelaku Curat, Pelaku Merupakan Tetangganya Sendiri, 1 Orang DPO
    05 Dalam Rangka HUT PERSAJA Ke-73, Kejati Riau Gelar Bakti Sosial
    06 Sat lantas Polres Pelalawan Kembali Gelar Polisi Sahabat Anak, Ciptakan Kamseltibcar Lantas di Kalangan Pelajar
    07 Upacara Pemberian Penghargaan Kepada Anggota Polda Sumsel, Diikuti Kapolres Ogan Ilir dan Personil
    08 Koperasi BBDM Akan Menggelar RAT Tahun Buku 2023 pada 25 Mei 2024
    09 Satuan Reskrim Polres Lombok Tengah menahan dua orang anggota lembaga swadaya masyarakat (LSM) “Sasaka Nusantara” dalam kasus pengeroyokan yang menimpa Ketua Forum Badan Keamanan Desa (BKD) di
    10 Dihantam Gelombang Kapal Pengangkut Sembako Tenggelam di Meranti Berpenumpang 9 Orang
    11 Tampil Serasi Husni dan Istri Kenakan Busana Karya Lulusan SMK Pariwisata Siak, di Lancang Kuning Carnival
    12 Satu Orang Pria Diduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika, Diamankan Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Siak
    13 12 alumni Akpol 1991 Batalyon Bhara Daksa Yang Dilepas Purna Bakti, Ketua Angkatan Irjen Moh Iqbal : Jaga Loyalitas, Sekali Bhayangkara Tetap Bhayangkara, Sekali Bhara Dhaksa Tetap Bhara Dhaksa’
    14 Seorang Pria di Tembilahan Panjat Tower, Diduga Ingin Bunuh Diri
    15 Tangkap Dua Pelaku Penjual Sabu Oleh Satres Narkoba Polres Labuhanbatu
    16 Kasus Perjudian Online Togel di Desa Sungai Keranji Singingi, Berhasil Diungkap Polsek Singingi
    17 Berhasil Mengamankan DPO Tipikor AN. Terpidana Dra. Hayati Gani, Oleh Satgas Siri Jamintel Kejagung RI Dan Tim Intelijen Kejati Riau
    18 Shabu-shabu Siap Edar Berhasil Diamankan 13 Paket, Pelaku Diamankan Bersama Dengan Warga Sialang Kubang
    19 Penemuan Bayi Yang Diduga di Buang, Polsek Bangko Lakukan Penyelidikan
    20 Kasus Pencurian Buah Kelapa Sawit Berhasil Ungkap Polsek Kuantan Mudik
    21 Riau Pecahkan Rekor Muri di Gebyar BBI BBWI 2024 Dengan 10 ribu Penari
    22 Rakor Diadakan Di Labersa Grand Hotel Dan Convention Center Pekanbaru, Dihadiri Wabup Husni Beserta seluruh Bupati/Walikota, Kepala Desa dan Ketua BPD Se-Provinsi Riau, Tahun 2024 Dipekanbaru
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © DELIK RIAU - SITUS BERITA INVESTIGASI